Memudahkan pengelolaan kakao dan kelapa, Kementerian Perindustrian menginisiasi kelembagaan untuk kedua jenis komoditas perkebunan tersebut. Kelembagaan yang dibentuk tersebut untuk menjamin ketersediaan bahan baku industri, menjaga kelangsungan industri dan daya saing serta…